Jumat, 22 Februari 2013

Abirawa FM

Melanjutkan diskusi saya tentang Batang Tempo Doeloe "RSPD Batang" , sebagai orang Batang di rantau saya sangat senang bahwa radio ini memang masih sugeng dan aktif, bahkan saat mengisi entri blog ini saya sedang mendengarkan siaran streaming-nya melalui internet. (Pada jam ini sedang memutar laku orkes melayu tahun 1970-an, acara 'Kondangan' dengan penyiar Mas Aan .)

Saat pawai ulang tahun Kab Batang April 2012 lalu, saya juga sekilas sempat memotret mobil Abirawa FM yang ikut dalam barisan pawai (lihat foto).


Buat masyarakat Batang radio tertua di kabupaten ini bisa didengarkan melalui frekuensi 99,5 FM, sementara siaran streamingnya bisa didengarkan dari seluruh dunia!

Klik:
http://www.abirawafm.com

Lihat entri terdahulu: RSPB Kab Batang

Diposkan dari Swiss

2 komentar:

Unknown mengatakan...

http://www.abirawafm.com/

GC mengatakan...

O iya benar. Saya lupa nulis linknya di entri ini. Akan saya tambahkan. Terima kasih ya.

Kata Kunci

alas roban (5) alun-alun (6) bahasa (3) bahurekso (1) bandar (2) batang (161) batang.org (6) batik (5) bawang (1) bioskop (1) blado (2) blog (2) buka puasa (1) bupati (2) central java (1) darul ulum (1) dayung (1) dialek (3) dracik (1) facebook (4) festival (1) forum (2) foto (8) hotel (1) info (1) jalan (1) java (1) jawa (3) kabupaten (101) kadilangu (1) kalisalak (1) kampung (1) kampus (1) kantor (2) kauman (1) kecamatan (5) kedungdowo (1) kegiatan (1) kehidupan (1) kenangan (2) kereta api (3) khas (2) kliwonan (7) komunitas (2) kota (18) kramat (2) ktp (1) kuliner (9) lingkungan (2) lokasi (1) lomba (2) lumba-lumba (3) madrasah (1) maghribi (1) makam (2) makanan (3) map (2) masjid (1) mbangun (2) mbatang (1) megono (3) melati (1) metal (2) mustika (1) nelayan (3) pagilaran (3) pahlawan (1) pantai (10) pantura (4) pasar (2) pawai (2) pekalongan (7) pemandian (1) perkebunan (1) pesanggrahan (1) peta (2) petilasan (1) radio (2) ramadhan (2) rel (1) resmi (1) rspd (2) rumah (1) sambong (2) search (1) sego (2) sejarah (5) sekolah arab (1) semarang (2) sendang sari (1) senggol (1) sigandu (5) situs (4) srikandi (1) sungai (2) taman (1) teh (1) terminal pekalongan (1) tersono (1) thr (1) tol (2) tulis (2) twitter (3) ujungnegoro (6) website (4) wikipedia (1) wilayah (2) wisata (10) wonobodro (1) wonotunggal (2)